MURALISASI KAMPUS ATPIKA MIJEN BERSAMA MOWILEX
Halo sobat AtVi..gimana kabar kalian hari ini? So pasti baik dan sehat plus semangat…
Masih serangkaian kegiatan mahasiswa ATPIKA bersama MOWILEX di hari ke dua, Selasa, 16 Juli 2024, seperti biasa, acara di awali dengan brefing singkat oleh Om Aman dan Om Fajar. Persiapan proses muralisasi kampus ATPIKA Mijen n di awali dengan pembersihan dan pengamplasan permukaan dinding, kemudian dilapisi dengan media penutup pori dan selanjutnya proses pengecatan warna dasar
dan proses sketsa dan pewarnaan. Masih dalam dinamika kelompok, mereka sangat antusias dalam mengikuti kegiatan ini, masing-masing menunjukkan semangat kompak dan bekerjasama. Wah tampak kompak dan seragam ya..MOWILEX membagikan kaos praktek untuk peserta, biar terlihat keren dan kontras…
Hasil gambar muralnya akan kita lihat nanti ya..ikuti terus update beritanya.
Besok masih ada lagi serangkaian kegiatan sobat AtVi bersama MOWILEX.
See You Next…